Modifikasi Pengantin Paes Ageng nuansa Hijau di GNI Surabaya

Syifarah akan selalu memberikan hal baru dan kreatif untuk tiap resepsi pernikahan yang ingin berbeda dengan yang lain. Dapat berupa resepsi pengantin tradisional, pengantin muslim, pengantin eropa ataupun pengantin modifikasi yang lain. Pada resepsi pernikahan NITA-RYAN. Syifarah Wedding menghadirkan Tata Rias Pengantin - Modifikasi Pengantin Tradisional Paes Ageng dengan nuansa Hiaju di GNI Surabaya.

Syifarah Rias Pengantin Surabaya, menghadirkan Tata rias pengantin solo putri dengan busana pengantin hijau. Nita menggunakan tata rias penganten paes ageng dengan kebaya hijau. Sedangkan pengantin pria tidak menggunakan busana pengantin tradisional Jawa. Pengantin pria menggunakan busana pengantin muslim, setelan jas dengan celana berwarna hijau tua serta menggunakan peci hijau.

Penggabungan dua busana pengantin, yakni busana pengantin tradisional kebaya yang dipadukan dengan busana pengantin muslim dapat terlihat anggun untuk acara resepsi pernikahan. Hal ini merupakan hasil kreasi dari tim rias pengantin Surabaya - Syifarah Wedding.

Dekorasi pelaminan yang digunakan di gedung GNI Surabaya ini adalah dekorasi pelaminan tradisional berupa gebyok. Tampilan gebyok di gedung pernikahan ini masih terlihat serasi dan sesuai dengan tampilan pengantin tradisional - muslim. Dapatkan Daftar paket hemat resepsi pernikahan di Surabaya bersama Syifarah Wedding.

Jika anda mengharapakan kreasi yang baru untuk acara resepsi pernikahan di Surabaya. Syifarah selalu menghadirkan kreasi baru untuk pasangan pengantin di Surabaya. Kreasi terbaru untuk acara akad nikah dan resepsi pernikahan. Kami sediakan Paket hemat resepsi pernikahan di Surabaya & Sidoarjo, Syifarah  WA.081216042009.